Kesehatan Digital Lewat Smartwatch Tren Atau Solusi?

Penulis

  • Dino Bagaskara Universitas Negeri Medan
  • Febru Evalentin Day Sinurat Universitas Negeri Medan
  • Gospel Romans Purba Universitas Negeri Medan
  • Jonaldus Sinaga Universitas Negeri Medan
  • Tri Wulan Rahmadani Universitas Negeri Medan

DOI:

https://doi.org/10.70294/jimu.v4i01.1364

Kata Kunci:

Smartwatch, Kesehatan Digital, Wearable Device, Telehealth, Gaya Hidup Sehat, Self-quantification, Penyakit Kronis

Abstrak

Perkembangan teknologi digital telah melahirkan konsep kesehatan digital yang semakin relevan melalui perangkat wearable, salah satunya smartwatch. Artikel ini bertujuan untuk menelaah peran smartwatch apakah lebih tepat dipandang sebagai tren gaya hidup atau solusi kesehatan yang berkelanjutan. Penelitian dilakukan dengan metode studi literatur dari berbagai sumber nasional dan internasional yang membahas pemanfaatan smartwatch dalam pemantauan kesehatan, pencegahan penyakit, serta pembentukan gaya hidup sehat. Hasil kajian menunjukkan bahwa smartwatch memiliki dua fungsi utama: pertama, sebagai instrumen motivasional yang mendorong perilaku sehat melalui fitur pemantauan aktivitas fisik, kualitas tidur, dan detak jantung; kedua, sebagai media telehealth yang memungkinkan deteksi dini dan pemantauan penyakit kronis dengan data real-time. Meski demikian, keterbatasan akurasi sensor, privasi data, dan literasi digital masyarakat masih menjadi tantangan. Dengan demikian, smartwatch dapat diposisikan sebagai perangkat yang berpotensi mendukung kesehatan digital secara berkelanjutan, asalkan diimbangi dengan validasi medis, peningkatan literasi teknologi, serta dukungan kebijakan kesehatan.

Unduhan

Data unduhan belum tersedia.

Referensi

Astrella Callista Putri Raharjo, Giriati, G., Pebrianti, W., Ramadania, R., & Heriyadi, H. (2025). Determinasi Niat Keberlanjutan Penggunaan Smartwatch Di Indonesia: Peran Penting Self-Quantification Behavior. Jurnal Bisnis Dan Kewirausahaan, 14(1), 01–15. https://doi.org/10.37476/jbk.v14i1.4938

Dewi, R. K., wahyuningsih, & Pande Putu Novi Ekajayanti. (2025). Integrasi Teknologi Wearable Dalam Pemantauan Kesehatan Jantung Pada Wanita Pascamenopause Studi Kasus Di Paguyuban Lansia Bahagia Yuswa Kencana Semarang: Integration Of Wearable Technology In Heart Health Monitoring For Postmenopausal Elderly Women At Paguyuban Lansia Bahagia Yuswa Kencana In Semarang . Intan Husada : Jurnal Ilmiah Keperawatan, 13(01), 170–187. https://doi.org/10.52236/ih.v13i1.702

Ricki, A. V., Fauziati, S., & Sanjaya, G. Y. Perancangan Solusi Telehealth Menggunakan Smart Watch Pada Deteksi Dini Resiko Jantung Koroner. Journal of Information Systems for Public Health, 9(1), 31-34. https://doi.org/10.22146/jisph.83947

Batubara, T. S., Tanjung, A. M., & Purba, S. H. (2025). Literature Review: Smartwatch Mengoptimalkan gaya hidup sehat dan Pemantauan Kesehatan Individu. Jurnal Bidang Ilmu Kesehatan, 15(1), 84-95. https://ejournal.urindo.ac.id/index.php/kesehatan/article/view/5406

Pratama , R. S. ., Ramadhan, I. ., Wardhana, A., & Abdillah, T. N. (2025). Analisis Literatur tentang Penggunaan Wearable IoT (Smart Watch, Smart Clothes, Smart Ring) untuk Optimalisasi Aktivitas Olahraga. Jurnal Penelitian Inovatif, 5(2), 1857–1864. https://doi.org/10.54082/jupin.1551

Siradj, Y. (2016). Potensi Smartwatch untuk Kesehatan Smartwatch Potentials for Healtcare. https://core.ac.uk/download/pdf/267935310.pdf

Triantafyllidis, A., Kondylakis, H., Katehakis, D., Kouroubali, A., Alexiadis, A., Segkouli, S., Votis, K., & Tzovaras, D. (2024). Smartwatch interventions in healthcare: A systematic review of the literature. International Journal of Medical Informatics, 190, 105560. https://doi.org/10.1016/j.ijmedinf.2024.105560

Rony Kriswibowo, Johan Suryo Prayogo, Danuditya Purna Atmaja, Lusi Fitria Yunani, Sayyidah Hajar Faiqotul Muhimmah, Fajar Romadhoni, & Setya Budi Pratama. (2025). Adopsi dan Pemahaman Teknologi Smartwatch di Kalangan Masyarakat Desa Sembung, Wringinanom, Gresik. NUSANTARA Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat, 5(4), 312–321. https://doi.org/10.55606/nusantara.v5i4.6876

Diterbitkan

2025-10-10

Cara Mengutip

Bagaskara, D., Febru Evalentin Day Sinurat, Gospel Romans Purba, Jonaldus Sinaga, & Tri Wulan Rahmadani. (2025). Kesehatan Digital Lewat Smartwatch Tren Atau Solusi?. JIMU:Jurnal Ilmiah Multidisipliner, 4(01). https://doi.org/10.70294/jimu.v4i01.1364