Analisis Faktor-Faktor Kualitas Sumber Daya Manusia Terhadap Kinerja Pegawai yang di Moderisasi oleh Kepemimpinan di Kantor Badan Pendapatan Daerah Kabupaten Bengkalis

Penulis

  • Yuni Harmonisari Pascasarjana Magister Manajemen, Universitas Lancang Kuning

DOI:

https://doi.org/10.70294/jimu.v2i03.418

Kata Kunci:

Kualitas Sumber Daya Manusia, Kinerja Pegawai, Kepemimpinan.

Abstrak

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh kualitas sumber daya manusia terhadap kinerja pegawai yang di moderasi oleh kepemimpinan Di Kantor Badan Pendapatan Daerah Kabupaten Bengkalis. Jumlah sampel dalam penelitian ini adalah 95 pegawai Kantor Badan Pendapatan Daerah Kabupaten Bengkalis. Penelitian ini menggunakan mertode Mixed Method dengan menggabungkan metode kuantitatif dan kualitatif. Teknik pengumpulan data pada penelitian ini menggunakan kuisioner dan wawancara. Teknik pengujian instrument penelitian menggunakan teknik validitas dan reliabilitas, sedangkan teknik analisis data menggunakan Structural Equation Modelling (SEM) PLS 3.0. Hasil penelitian menunjukkan bahwa kualitas sumber daya manusia berpengaruh positif dan signifikan terhadap kinerja pegawai pada Kantor Badan Pendapatan Daerah Kabupaten Bengkalis dengan pengaruh kualitas sumber daya manusia terhadap kinerja pegawai melalui nilai koefisien sebesar 0.768 (positif), p-value 0.000 < 0,05 (signifikan). Kepemimpinan sebagai variabel moderasi berpengaruh positif tetapi tidak signifikan terhadap kinerja pegawai pada Kantor Badan Pendapatan Daerah Kabupaten Bengkalis dengan pengaruh kepemimpinan terhadap kinerja pegawai melalui nilai koefisien sebesar 0.0278 (positif), p-value 0.459 > 0,05 (tidak signifikan).

Unduhan

Data unduhan belum tersedia.

Referensi

Achmad, S. Rucky. Kualitas Sumber Daya Manusia, Jakarta: PT.Gramedia: Pustaka Utama. 2003.

Amin, Silalahi. Strategi Pelatihan dan Pengembangan Sumber Daya Manusia, Surabaya: Batavia Press. 2005.

Azwar,Saifudin. Metodelogi Penelitian, Jakarta: Pustaka Belajar. 2007.

Bangun, Wilson. Manajemen Sumber Daya Manusia, Jakarta: Erlangga. 2012.

Deska. 2020. Jurnal Ilmu Manajemen. Kualitas Sumber Daya Manusia Dan Motivasi Terhadap Kinerja Karyawan.,Universitas Ibn Khaldun Bogor.

Douglas, Hall T. & James Goodale G. Human Resources Management, Strategy, Design and Implementation. Glenview: Scoot Foresman and Company, 1986.

Dhita Gusfita Sari,dkk. 2019. Jurnal Fakultas Ekonomi dan Bisnis, Analisis Kualitas Sumber Daya Manusia (Sdm) Terhadap Kinerja Karyawan Pt Waskita Beton Precast,Tbk Batching Plant Bandara Palembang, Universitas Bina Darma

Eko,S.,& Octaviany,F. 2022. Mengulik Peningkatan Kinerja Pegawai Negeri Sipil. Diakses 6 Februari 2024

E, Koswara. Otonomi Daerah Untuk Demokrasi Dan Kemandirian Rakyat, Jakarta: Pariba. 2001.

Faizi,dkk. 2022.Kualitas Sumber Daya Manusia Dan Motivasi Kerja Terhadap Kinerja Pegawai Pada Inspektorat Provinsi Lampung. Jurnal Magister Manajemen, Universitas Sang Bumi Ruwa Jurai.

Fajar Rezki, dkk. 2019. Jurnal Magister Manajemen. Pengaruh Kualitas Sumber Daya Manusia Terhadap Efektivitas Kerja Dan Implikasinya Terhadap Kinerja Karyawan Pelaksana di PT Perkebunan Nusantara III (Persero), Universitas Prima Indonesia.

Fuzi, Ariani. 2022. Jurnal Manajemen, Ekonomi. Pengaruh Kualitas Sumber Daya Manusia Terhadap Kinerja Karyawan pada Kantor Kementrian Agama Kabupaten Garut, Universitas Garut.

Flippo, Edwin B. Manajemen Personalia, Jakarta: Erlangga. 2002.

Gary, Yulk. Kepemimpinan dalam organisasi, Jakarta Barat: Permata Putri Media. 2015

Goleman, D. Kecerdasan Emosi : Mengapa Emotional Intelligence Lebih Tinggi Daripada IQ, Alih Bahasa : T. Hermay, Jakarta: PT. Gramedia Pustaka Utama. 2002.

Ghozali, Imam. Aplikasi Analisis Multivariate Dengan Program IBM SPSS 25. Semarang: Badan Penerbit Universitas Diponegoro.2018

Handoko. Manajemen Sumber Daya Manusia, Jakarta: Bumi Aksara. 2017.

Hasibuan,Malayu.S.P. Organisasi dan Motivasi:Dasar Peningkatan Produktivitas, Jakarta: Bumi Aksara. 2003.

Hutapea, Parulian dan Nurianna Thoha. Kompetensi Plus : Teori, Desain, Kasus dan Penerapan untuk HR dan Organisasi yang Dinamis, Jakarta: Gramedia Pustaka Utama. 2008.

H Nawawi. Manajemen Sumber Daya Manusia, Yogyakarta : Gadjah Mada University Press. 2005.

Kaso, N. (2021). Jurnal Studi Guru dan Pembelajaran. Pengaruh Perilaku Kepemimpinan Kepala Madrasah terhadap Kinerja Mengajar Guru di Madrasah Aliyah Negeri. Institut Agama Islam Negeri Palopo. Vol 4.No 3.

Khairawati, S. dkk. (2021). Jurnal Ilmiah Ekonomi Islam. Dampak Knowledge Management Terhadap Kinerja Karyawan. Sekolah Tinggi Ekonomi Islam Hamfara. Vol 7. No 2.

Mangkunegara, Anwar Prabu. Manajemen Sumber Daya Manusia, Bandung: PT Remaja Rosdakarya. 2004.

Mangkunegara. Manajemen Sumber Daya Manusia. Bandung: Remaja Rosdakarya. 2010.

Mangkunegara. Manajemen Sumber Daya Perusahaan. Bandung: Remaja Rosdakarya. 2011.

Manajemen Sumber daya Manusia dan Organisasi, Bandung: Remaja Rosdakarya. 2019.

Mathis, Robert L. dan John H. Jackson. Manajemen Sumber Daya Manusia, Jakarta: Salemba Empat. 2002.

Matutina. Manajemen Sumber daya Manusia cetakan kedua, Jakarta: Gramedia

Widia Sarana Indonesia. 2001.

Mu’ah, dkk. 2023. Jurnal Ekonomi & Ekonomi Syariah. Pengaruh Kualitas SDM

Dan Disiplin Kerja Terhadap Kinerja Pegawai Dengan Motivasi Kerja Sebagai Variabel Intervening Pada Pengadilan Negeri Lamongan, ITB Ahmad Dahlan Lamongan.

M. Dawam Rahardjo. Intelektual, Intelegasi, dan Perilaku Politik dan Bangsa. Bandung: Mizan. 2010.

Nopri Ariyansyah, dkk.2023. Jurnal Manajemen Sumber Daya Manusia, Adminsitrasi dan Pelayanan Publik. Pengaruh Kualitas Sumber Daya Manusia Dan Motivasi Kerja Terhadap Kinerja Karyawan Pada Pt. Cipta Prima Kontrindo, Universitas Bina Taruna Gorontalo.

Notoatmodjo, Soekidjo. Pengembangan Sumber Daya Manusia, Jakarta: Rineka

Cipta. 2013.

Nur. M, dkk (2019). Jurnal Paradigma Administrasi Negara. Gaya Kepemimpinan Dan Sumber Daya Manusia Terhadap Kinerja Pegawai Pada Kantor Sekretariat Daerah Kabupaten Majene. Universitas Bosowa Vol 2. (1)

Puryana. Alta 2021. Jurnal Manajemen. Kualitas Sumber Daya Manusia Sebagai Faktor Pendorong Kinerja Karyawan Pada Kantor Desa Cibiuk Kabupaten Cianjur, STIE Stembi Bandung.

Pramesrianto,E.,Edward,Amin,S.(2020). Jurnal Dinamika Manajemen. Pengaruh pengembangan sumber daya manusia dan kemampuan kerja terhadap kinerja karyawan PT. Jambi Media Grafika “Tribun Jambi”. Vol.8. No.3, September–Desember2020.97-106.

Prastiwi,dkk. 2022. Jurnal Ilmiah Manajemen dan Bisnis. Peran Kualitas Sumber Daya Manusia Dalam Meningkatkan Kinerja Pegawai: Self Esteem Sebagai Variabel Intervening. Sekolah Tinggi Ilmu Ekonomi Satya Dharma. Vol 7, No 1.

Riorini, Sri vandayuli. Jurnal Media Riset Bisnis dan Manajemen. “Quality Performance dan Komitmen Organisasi”. Volume 4, Nomor 3, 2004, hal 253‐ 274.

Rivai,V. dan E.J.Sagala. Manajemen Sumber daya Manusia Untuk Perusahaan: Dari Teori ke Praktek, Jakarta: PT Raja Grafindo Persada. 2009.

Robbins, Stephen P. Perilaku Organisasi (alih bahasa Drs. Benjamin. Molan), Klaten: Edisi Bahasa Indonesia, PT Intan Sejati. 2008.

Sari, N. (2019). Jurnal Wacana Hukum Islam dan Kemanusiaan. Peran sumber daya manusia (SDM) dalam perkembangan perbankan syariah: analisis kualitas dan kinerja pegawai. Vol 18. No 2.

Sawaludin. (2022). Jurnal Manajemen Sumber Daya Manusia, Adminsitrasi dan Pelayanan Publik.Pengaruh Promosi Jabatan Dan Insentif Terhadap Motivasi Kerja Pada Sekretariat Daerah Kabupaten Musi Banyuasin. Vol 9, No 4.

Serdarmayanti. Pengembangan Kepribadaian Pegawai, Bandung: CV Mandar Maju. 2001.

Sedarmayanti. Sumber Daya Manusia dan Produktivitas Kerja, Bandung: CV Mandar Maju. 2009.

Sinambela, Lijan Poltak. Kinerja Pegawai, Yogyakarta: Graha Ilmu. 2012.

Singaraja,I.W.(2013). Kapasitas SDM Merupakan Kunci keberhasilan Pencapaian Kinerja. Diakses 6 Februari 2024

Siregar, Mahmudin. 2019. Jurnal Ilmiah Magister Manajemen. Pengaruh Kualitas Sumber Daya Manusia dan Kualitas Anggaran Terhadap Kinerja Keuangan Daerah Dimediasi Dengan Sistem Informasi Manajemen Daerah, Universitas Muhammadiyah Sumatera Utara Medan.

Soekanto, Soerjono. Sosiologi Suatu Pengantar. Jakarta: PT Raja Grafindo. Persada. 2003.

Sugandha & Dann. Kepemimpinan di dalam Organisasi Masyarakat, Bandung: Sinar Bandung. 2001.

Stephen P.Robbins. Manajemen, Jilid 1. Edisi Kesepuluh. Penerbit Erlangga. 2009.

Tiara, Mika (2022). Pengaruh Kualitas Sumber Daya Manusia, Profesionalisme Kerja Dan Komitmen Terhadap Kinerja Karyawan Pam Tirta Mangkaluku Kota Palopo.Jurnal Universitas Palopo.

Veithzal Rivai. “Manajemen Sumber Daya Manusia Untuk. Perusahaan, Jakarta: PT. Raja Grafindo Persada. 2004.

Wicaksono, Y. S. (2016). Jurnal Bisnis Dan Manajemen. Pengaruh Pelatihan dan Pengembangan Sumber Daya Manusia dalam Rangka Meningkatkan Semangat Kerja dan Kinerja Karyawan (Studi di SKM Unit V PT. Gudang Garam,Tbk Kediri). Volume 3(1), 31–39.

Diterbitkan

2024-06-03

Cara Mengutip

Harmonisari, Y. . (2024). Analisis Faktor-Faktor Kualitas Sumber Daya Manusia Terhadap Kinerja Pegawai yang di Moderisasi oleh Kepemimpinan di Kantor Badan Pendapatan Daerah Kabupaten Bengkalis. JIMU:Jurnal Ilmiah Multidisipliner, 2(03), 731–743. https://doi.org/10.70294/jimu.v2i03.418

Terbitan

Bagian

Artikel