Tentang Jurnal Ini
JUPERAN: Jurnal Pendidikan dan Pembejaran secara Umum di sekolah dan perguruan tinggi. Menerbitkan publikasi hasil penelitian, kajian literatur dan buku hasil penelitian atau pemikiran.
JUPERAN: Jurnal Pendidikan dan Pembelajaran berisi tulisan dari hasil penelitian, pendidikan, pembelajaran, ilmu pengetahuan, budaya, teknologi, bahasa, seni, sosial, fenomena, analisis perkembangan pendidikan, studi pustaka dan pengabdian masyarakat. Diterbitkan dua kali dalam setahun, yaitu pada bulan April dan September. . Jurnal ini dibuat untuk tujuan publikasi dari mahasiswa, guru, dosen dan peneliti secara umum. Artikel pada jurnal ini telah melalui proses review oleh tim reviewer dari berbagai perguruan tinggi di Indonesia.